Sabtu, 03 Juni 2017

Mewarnai obyek dengan warna gradasi


Warna gradasi adalah gabungan dari beberapa warna yang digunakan untuk mewarnai sebuah objek sehingga tampak lebih hidup.
Ada beberapa tipe warna gradasi yang telah tersedia dalam CorelDRAW, yaitu :
-       Linear à gradasi warna ditampilkan mengalir dengan pola lurus.
-       Conical àgradasi warna ditampilkan dengan pola melingkar.
-       Radial à gradasi warna ditampilkan dengan pola mengalir dari tengah objek ke arah tepi.
-       Square à gradasi warna ditampilkan dengan pola persegi empat.
Langkah untuk member warna gradasi pada objek adalah :
§  Klik Pick tool  dan pilih objek.
Gambar 7.10 pick tool dan obyek
§  Klik Interactive Fill tool pada toolbox




Gambar 7.11 Interactive Fill tool pada toolbox
§  Kemudian pilih tipe warna gradasi , misalnya pilihan : Linear, Radial, Conical, atau Square pada kotak Fill Type pada bagian property bar.
 






                                                                                                 

Gambar 7.12 property bar untuk memilih tipe warna gradasi
·         Berikut hasil bila memilih linear untuk member warna gradasi dengan pola garis lurus.

Titik pusat
gradasi
 





Gambar 7.13 gradasi libear dengan titik pusat ditengah
§  Geser titik pusat gradasi ke arah kanan, maka akan menghasilkan warna sebagai berikut




Gambar 7.14 gradasi libear dengan titik pusat digeser ke pinggir

0 komentar:

Posting Komentar